KPU Jeneponto Menyelenggarakan Peluncuran Pemilihan Bupati dan wakil Bupati Jeneponto 2024 yang Berlangsung dilapangan Passamaturukan.

News716 Dilihat

SATYA BHAYANGKARA JENEPONTO — Sabtu 15 JUNI 2024 Peluncuran pemilihan Bupati dan Wakil Bupati di Kabupaten Jeneponto yang diselenggarakan oleh Komisi pemilihan umum (KPU), Kabupaten Jeneponto yang berlangsung dilapangan Passamaturukan, (PASTUR) dan dihadiri ketua Kpu Jeneponto Asmin S, dan Pj. Bupati Jeneponto Junaedi Bakri kapolres Jeneponto Dandim Jeneponto ketua DPRD Jeneponto dan dihadiri pula Porkopinda OPD Kabupaten Jeneponnto.

Ketua Kpu Jeneponto Asmin. S selaku penyelenggara acara tersebut memberi kata sambutan kepada semua stekkolder Kabupaten Jeneponto terhusus Pj. Bupati Jeneponto, Junaedi Bakri Ketua KPU Propensi Sulawesi Selatan yang sempat meluangkan waktu untuk menghadiri acara peluncuran pemilihan Bupati dan Wakil Bupati 2024 – 2029

Lanjut Asmin S, selaku ketua KPU kabupaten Jeneponto
mengangkat tema” Jeneponto sebagai simbol buah tala dimana buah tala ini berasal dari pohon lontar pohon lontar ini sangat banyak mamfaatnya batangnya bisa dipakai bagun rumah daunnya bisa dipakai untuk atap rumah
buahnya bisa mengenyangkan, dan airnya bisa menghilangkan penyakit gula ,Ketua KPU juga berpesan” Mengajak kepada seluruh masyarakat kabupaten untuk sama-sama menciptakan pemilu dami aman tentram dan terkendali” ujarnya.

Pj Bupati Jeneponto Junaedi Bakri Berharap” saat peluncuran Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Jeneponto saya selaku pemerinta kabupaten Jeneponto sangat mengharapkan bahwa pemilihan Bupati dan wakil bupati periode 2024-2029, Harus terlaksana dengan baik, marilah kita mencari pemimpin yang berkualitas yang Mampu membawa Jeneponto lebih baik kedepannya, dan semoga saja pemilu kali ini bisa terlaksana dengan baik aman Tentram berkualitas, dan juga saya berpesan kepada seluruh masyarakat Jeneponto jangan ada permusuhan diantara kita, karena Semua Cabup dan Cawabup yang akan bertarung nanti adalah orang-orang terbaik dan profesional, siapapun terpilih nantinya Itulah Bupati kita Bupati Jeneponto yang dipilih oleh rakyat secara langsung”Tutupnya”

 

 

Pewarta: Abd Kahar
Editor: Asmail Tutup,