SATYA BHAYANGKARA-PALU
-Hari Pers Nasional (HPN) 2025, yang di peringati setiap 9 Februari menjadi momen penting untuk mengapresiasi perang Wartawan dan bekerja media dalam menyajikan informasi yang akurat dan terpercaya di seluruh Indonesia.
Sebagai bentuk Wadah solidaritas bagi insan pers di seluruh negri, peringatan hari pers Nasional, juga menjadi momentum refreksi bagi dunia pendidikan jurnalistik.
Pendidikan jurnalistik pun memiliki peran penting dan strategis dalam membentuk wartawan tidak hanya trampil dalam menulis berita, tetapi juga memahami etika jurnalistik serta tantangan yang di hadapi media era digital “Ujarnya.
Pers berperan penting dalam menjaga kebebasan, berpendapat menjalani pengawasan serta menyebarkan berita informasi yang akurat dan mendidik masyarakat turut berkontribusi dalam mempersiapkan generasi wartawan yang kompeten, profesional dan berintegritas.
Selamat Hari Pers Nasional 2025 , Salam kompak , Salam Satu pena tuk Negeri
Penulis Ardianto SMSI